Saturday, May 30, 2015

Trik Cara Membuat Artikel Terkait Bergambar dengan Cepat di Blogger

Cara Membuat Artikel Terkait Bergambar dengan Cepat


Silahkan sobat kunjungi situsnya http://www.linkwithin.com/learn?ref=widgetkemudian silahkan sobat daftar sign up dengan mengisi semua data - data seperti gambar di bawah ini

Cara Membuat Artikel Terkait Bergambar dengan Cepat



Untuk pengisian data Platform silahkan sobat pilih sesuai dengan sobat gunakan ( blogger , wordpress (self-hosted) , typepad , other ) untuk contoh disini saya gunakan blogger , kemudian untuk bagian Width ada tiga pilihan ( 3 stories , 4 stories , 5 stories ) sobat bisa sesuaikan dengan keinginan sobat , jika sudah memilih semua di atas silahkan centang My blog has light text on a dark background , jangan lupa klik Get Widget! , kemudian sobat akan di arahkan seperti gambar di bawah ini

Cara Membuat Artikel Terkait Bergambar dengan Cepat


Untuk bagian Install Widget on Blogger , Silahkan sobat Click ( Instal Widget ) , sobat akan diarahkan seperti gambar di bawah ini

Cara Membuat Artikel Terkait Bergambar dengan Cepat


Silahkan sobat klik Menambah Widget , otomatis widget tersebut telah terpasang di blog sobat dengan sendirinya , simpan dan lihat hasilnya Semoga Bermanfaat

No comments:

Post a Comment

Official Virgozta