Tuesday, May 12, 2015

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN BLACKBERRY Z10 TERBARU 2015

Mengupas tuntas mengenai kelebihdan dan kekurangan Blackberry z10. Merupakan smartphone atau handphone pintar terbaru dari produsen handphone di kanada, yaitu RIM yang sekarang berubah namanya menjadi blackberry. Blackberry z10 dirilis pada januari 2013 lalu, handphone pintar ini telah lama dinantikan oleh penggemar gadget dunia. dimana prudusennya sendiri menjajikan bahwa Blackberry z10 menawarkan sesuatu yang baru dan berbeda dari pada jajaran blackberry yang telah ada sebelumnya. Yang terlihat mencolok dari Blackberry z10 adalah penggunaan sistem operasi terbaru yaitu blackberry os versi 10. sebuah pembaruan dari sistem operasi blackbeery yang sangat signifikan, baik antar muka dan juga penambahan fitur fitur penting di dalamnya.
Selain itu, pada blackberry z10 ini juga menggunakan hardware atau perangkat keras yang cukup tinggi yang memungkinkan sistem operasi terbaru pada ponsel tersebut dapat berjalan dengan sempurna.  Pihak produsen berharap dengan ada pembaruan dua poin penting di atas, yaitu sistem operasi dan hardward dapat mendongkrak kembali penjualan ponsel yang beberapa waktu belakangan ini mengalami penurunan yang sangat signifikan. Apakah dua pembaruan di atas benar-benar kombinasi yang sempurna dari blackbeery? berikut ini kami sajikan informasi mengenai hasil teks kinerja, kelebihan dan kekurangan dari blackberry z10.

Hasil test kecapatan blackberry z10

Kinerja Browser = 528ms, rating 4,5 / 5
Kecepatan Unduh = 8,4mbps, rating 5 / 5
Kecepatan unggah = 3,03mbps, rating  5 / 5
Kelambatan Komunikasi = 94ms, rating 4,5/5

Kelebihan Blackberry z10 dibanding handphone sekelas

- Adanya GPS yang memungkinkan penentuan titik lokasi lebih cepat
- Telah mendukung Jaringan 3G dan 4G
- Kapasitas Ram yang lebar sebesar 2048 MB (2 GB)
- Kinerja web browser yang cepat pada 52m ms
- Memiliki Kecepatan unggah yang tinggi
- Kecepatan tranfer data yang maksimal dengan HSPA + (168 mbps)
- DImensi yang cukup mungil pada 65 x 130 x 9 mm
- Prosesor yang cepat pada 1,5 Ghz
- Telah mendukung teknologi NFC yang memungkinkan pembayaran melalui telepon dengan perangkat komunikasi tanpa kabel lainnya
- Layar yang tajam pada 355 PPI
- Menggunakan bluetooth versi 4.0 yang memungkinkan proseses tranfer data lebih cepat dengan konsumsi daya yang rendah
- Proses unduh yang lebih cepat yaitu sampe dengan 8.4 mbps
- Resolusi layar yang tinggi pada 1280 x 768
- Resolusi kamera yang tinggi pada 8 mp
- Wifi hotspot yang memungkinkan untuk membagi koneksi internet dengan perangkat wifi lainnya, seperti laptop atau smartphone yang memiliki wifi

Kelebihan Blackberry z10 dibanding blackberry lainnya

- Adanya video output yang memungkinkan menampilkan gambar dan video pada tv atau perangkat lainnya
- Layar yang lebih besar yaitu 4,2 inci
- Telah mendukung Ful HD pada 1080 p @30 fps
- Telah mendukung layar sentuh yang lebih interaktif dengan jari
- DAya tahan yang tinggi dalam sekali charger, yaitu 10 jam
- telah mendukung Adobe Flash Player
- Kapasitas baterai yang lebar yaitu 1800 mAh
- Prosesor Dual core
- Kapasitas penyimpanan internal yang tinggi yaitu 16 GB
- Kemampuan menerima sinyal yang kuat

Kekurangan Blackberry Z10 dibandingkan handphone sekelas

- Belum tersedia banyak aplikasi (blackberry app world)
- Layar yang masih standar, ponsel sekelas umumnya telah menggunakan OLED

Kekurangan Blackberry z10 dibandingkan blackberry lainnya

- Bobot yang berat
-Tidak ada keyboard fisik sehingga proses mengetik lebih sulit.

Gambar Blackberry z10

Kelebihan dan Kekurangan BlackBerry Z10 Kelebihan dan Kekurangan BlackBerry Z10 Kelebihan dan Kekurangan BlackBerry Z10 Kelebihan dan Kekurangan BlackBerry Z10
Semoga informasi mengenai hasil test kinerja serta kelebihan dan kekurangan blackberry z10 terbaru dari blackberry di atas bermanfaat bagi kamu yang membutuhkan.

MORE ; KELEBIHAN DAN KEKURANGAN BLACKBERRY Z10

GadgetXenter.Blogspot.com - Inilah Kelebihan dan Kekurangan BlackBerry Z10 Terbaru. BlackBerry Z10 merupakan perangakt BlackBerry yang pertama kali dirilis dan sudah menggunakan OS terbaru mereka yaitu OS BB10. Seperti berita yang sudah beredar kalau perangkat ini akhirnya laris manis dipasaran khususnya untuk daerah eropa di Inggris. Dengan seiring kesuksesaan dari BBZ10 maka kami bertujuan untuk memberika informasi seputar apa saja sih kelebihan dan kekurangan BalckBerry Z10 ini. Nah, jika anda penasaran silahkan anda simak informasi yang akan kami berikan dibawah ini. Perangkat dengan layar sentuh ini mampu membangkitkan para pecinta dari BlackBerry untuk mencoba OS terbaru yang masih baru ini.
Indonesia memang terkenal dengan pengguna perangkat BB terbanyak didunia, maka tak menutup kemungkinana kalau perangkat ini juga bakal ramai beredar di Indonesia. Namun setelah melihat dari segi harganya, maka BBZ10 ini masih terbilang sangat mahal dimana disaat pertama kali mendarat di Indonesia maka harga yang ditawarkan sangat tinggi yaitu sekitar 7 juta rupiah, bagi masyarakat Indonesia harga tersebut memang mahal, namun bagi sebagian orang yang mania dengan BlackBerry maka harga tersebut tak menjadi masalah.
Akan tetapi kami menginformasikan kembali jika teman teman ingin membeli perangkat smartphone, alangkah baiknya jika disetarakan dengan kebutuhan anda sehari hari, karena fungsi dari ponsel. smartphone dan sejenisnya adalah hanya untuk berkomunikasi saja. Daripada berlama lama mari langsung saja kita simak berita selangkapnya dibawah ini :

Kelebihan BlackBerry Z10 Terbaru

  • Kinerja yang lebih stabil
  • Kelebihan fitur BB Fun, BBM voice dan video
  • Nyaman digenggaman, desain yang menyerupai iPhone
  • Ringan, hanya 135 gr
  • Bentuk yang lebar dan panjang
  • OS terbaru yaitu OS BB10
  • Beragam fitur yang canggih
  • Dukungan jaringan 3G dan 4G
  • Kapasitas RAM yang besar hingga 2048 MB (2Gb)
  • Kinerja Web yang cepat yaitu pada 52m ms
  • Kecepatan tranfer data yang maks dengan HSDPA+(168mbps)
  • Prosesor cepat sebesar 1,5 GHz
  • Adanya dukungan NFC
  • Dukungan kayar yang tajam hingga 355 ppi
  • Bluetooth versi terbaru yaitu 4.0
  • Resolusi layar yang sangat tinggi untuk sekelasnya yaitu 1280 x 768
  • Dibekali kamera sebesar 8MP
  • WiFi hotspot

Inilah Kelebihan BlackBerry Z10 dari Smartphone yang lain
  • Adanya fitur video output yang nantinya memungkinkan untuk menampilkan sebuah gambar dan video pada TV atau perangkat lainnya
  • Layar yang lebih besar yaitu 4,2 inci
  • Sudah mendukung Ful HD pada 1080 p@30 fps
  • Sudah mendukung layar sentuh yang lebih interaktif dengan jari anda
  • DAya tahan yang tinggi dalam sekali charger, yaitu hingga 10 jam
  • Telah mendukung Adobe Flash Player terbaru
  • Kapasitas baterai yang lebar yaitu sekitar 1800 mAh
  • Prosesor Dual core
  • Untuk kapasitas penyimpanan internal yang besar yaitu 16 GB
  • Kemampuan menerima sinyal yang kuat

Hasil Test Kecepatan
  • Kinerja Browser = 528ms, rating 4,5 / 5
  • Kecepatan Unduh = 8,4mbps, rating 5 / 5
  • Kecepatan unggah = 3,03mbps, rating  5 / 5
  • Kelambatan Komunikasi = 94ms, rating 4,5/5

Kekurangan BlackBerry Z10 Terbaru

  • Layarnya masih kalah dengan smartphone sekelasnya yang sudah menggunakan OLED
  • Masih sedikit aplikasi yang ada pada BlackBerry App World
  • Operator seluler harus bersiap siap untuk menghadapi arus data yang terjadi, karena dipastikan akan besar
  • Boros pulsa tanpa adanya kendali dari pemakai ponsel yang dikarenakan akses data
  • Tahap awal sync nya akan pasti membutuhkan arus data yang besar

Nah, saya rasa itulah informasi yang kami dapat tentang Kelebihan dan Kekurangan BlackBerry Z10 Terbaru. Mudah mudahan apa yang kami share datas bisa bermanfaat untuk anda semua. Silahkan anda simak berita terbaru lainnya mengenai kelebihan dan kekurangan gadget terbaru lainnya yang tentu saja akan kami update setiap harinya. Terima kasih telah mengunjungi situs kami, jika situs ini menurut anda bermanfaat silahkan anda share untuk salaing berbagi informasi terbaru ke sesama.

No comments:

Post a Comment

Official Virgozta