Salam sobat virgozta,
Cara Memberi Password Pada Folder merupakan topik yang akan kita bahas
pada kesempatan kali ini. Tutorial ini bermanfaat bagi sobat yang
memiliki folder yang berisi file-file penting yang harus diamankan dari
tangan-tangan jahil, apa lagi didalam folder tersebut terdapat file-file
yang tidak-tidak. oleh karena itu kita perlu mengamankan data kita agar
tidak seenaknya dibuka oleh orang lain dengan cara memberi password
pada data tersebut.
Nah langsung saja kita kecaranya
MEMBERI PASSWORD TANPA SOFTWARE
Nah langsung saja kita kecaranya
MEMBERI PASSWORD TANPA SOFTWARE
- Silahkan sobat buat folder baru untuk menyimpan file pribadi sobat
- Setelah itu, buka Notepad kemudian Copy-Paste kode di bawah ini ke Notepad
cls@ECHO OFF
title Folder Locker
if EXIST "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" goto UNLOCK
if NOT EXIST Locker goto MDLOCKER
:CONFIRM
echo Are you sure want to Lock the folder(Y/N)
set/p "cho=>"
if %cho%==Y goto LOCK
if %cho%==y goto LOCK
if %cho%==n goto END
if %cho%==N goto END
echo Invalid choice.
goto CONFIRM
:LOCK
ren Locker "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
attrib +h +s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
echo Folder locked
goto End
:UNLOCK
echo Enter password to Unlock folder
set/p "pass=>"
if NOT %pass%==password kamu goto FAIL
attrib -h -s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
ren "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" Locker
echo Folder Unlocked successfully
goto End
:FAIL
echo Invalid password
goto end
:MDLOCKER
md Locker
echo Locker created successfully
goto End
:End - Setelah melakukan langkah di atas, Save file tersebut dengan nama Lock.bat (Pastikan Save As Type : All Files pada saat anda melakukan save). Save file tersebut di folder yang tadi sudah sobat buat
- Buka folder tempat sobat menyimpan file Lock.bat tersebut, kemudian sobat dobel klik file Lock.bat. Bila sudah, pasti akan muncul file bernama "Locker"
- Copy file-file yang sobat ingin proteksi ke dalam folder "Locker". Setelah itu tutup folder "Locker" dan klik lagi file Lock.bat
- Akan muncul konfirmasi bertuliskan "Are you sure want to lock the folder ? Y/N", silahkan sobat ketik "Y" lalu tekan enter. Selamat, folder sobat sudah berhasil terpassword
- Lalu bagaimana cara membukanya ? Untuk membukanya silahkan klik lagi file Lock.bat, kemudian masukan password sobat. Untuk menguncinya pun sama, silahkan klik lagi file Lock.bat, kemudian ketikan huruf "Y"
MEMBERI PASSWORD DENGAN SOFTWARE
Untuk cara yang kedua ini kita akan menggunakan password yang bernama folder lock. Folder lock merupakan software yang berfungsi untuk melock/mengunci folder.
Berikut ini merupakan fitur-fitur yang ada di folder lock
Untuk cara yang kedua ini kita akan menggunakan password yang bernama folder lock. Folder lock merupakan software yang berfungsi untuk melock/mengunci folder.
Berikut ini merupakan fitur-fitur yang ada di folder lock
- Dapat mengamankan dan mengenkripsi dengan sangat kuat dengan sebuah standar industri yang kuat yaitu Enkripsi 256-bit AES. Ini merupakan salah satu algoritma enkripsi yang paling terpercaya dan digunakan di militer AS
- Folder lock menawarkan portabilitas sepenuhnya, bukan hanya USB flash, bahkan software ini juga dapat melindungi CD/DVD-RW. Untuk melindungi data pada drive ini, sobat dapat menyalin/mengcopy atau memburn Locker ke CD/DVD-RW
- Locker tidak dapat dihapus di komputer dimana Folder Lock terinstall dan Folder Lock tidak dapat dihapus tanpa password yang benar
Bila sobat menginginkan Folder Lock silahkan saja download dibawah ini
DOWNLOAD
Sekian dulu tutorial Cara Memberi Password Pada Folder, semoga tutorial ini bermanfaat bagi sobat
DOWNLOAD
Sekian dulu tutorial Cara Memberi Password Pada Folder, semoga tutorial ini bermanfaat bagi sobat